Detail Bidang Kegiatan

OSIS / Bidang Kegiatan / Detail Kegiatan

Seksi Bidang 7

Rabu, 11 Januari 2023 09:53 WIB 0 Komentar 0

PEMBINAAN SASTRA DAN BUDAYA

(SEKSI MULTIMEDIA DAN SENI)

A. Tugas
• Mengembangkan wawasan dan keterampilan siswa di bidang sastra
• Menyelenggarakan festival/lomba, sastra dan budaya
• Meningkatkan daya cipta sastra
• Meningkatkan apresiasi budaya

B. Keanggotaan

SEKBID MULTIMEDIA:
KETUA       : SALSABILA HUSNA

ANGGOTA          :

ELYTA FISTARA

REVA LIZA FEBRIANTI

 

SEKBID KESENIAN   :

KETUA                : AZRUL WAHID

ANGGOTA          :

JINGGA ELVINES

RAHMAT OKTRI YUSKA

ASYFA RAMADHANI WARMAN

 

 

 

 

 

 C. Program Kerja

NO

NAMA PROKER

DESKRIPSI

TUJUAN

WAKTU DAN TEMPAT

SASARAN

1.

Mari Berkarya

Suatu perlombaan di bidang seni dan sastra yang meliputi perlombaan poster, cipta karya sastra, dan fotografi. Program kerja ini merupakan kolaborasi antara seksi bidang 4, 8, dan 9

Meningkatkan kreativitas dan daya cipta siswa/i SMAN 4 Bandung

Bertepatan dengan pelaksanaan PANCAKE menggunakan platform online

Siswa-siswi SMAN 4 Bandung

2.

PANCAKE

Suatu kegiatan perlombaan baik di bidang akademis maupun non akademis

Mengapresiasi sekaligus menyeleksi siswa-siswi SMA Negeri 4 Bandung berdasarkan bakat dan minatnya untuk kemudian diikut sertakan menjadi perwakilan sekolah di jenjang yang lebih tinggi

Maret 2022 menggunakan platform online

Siswa-siswi SMAN 4 Bandung

3.

Fesbud 4

Suatu kegiatan tahunan SMA Negeri 4 Bandung yang bertujuan untuk memperkenalkan budaya Nusantara dengan cara menampilkan berbagai macam kebudayaan Indonesia itu sendiri yang diselingi dengan penampilan dari bintang tamu

Memperkenalkan berbagai macam kebudayaan Indonesia agar kesadaran untuk menjaga dan melestarikan budaya di kalangan muda meningkat

Agustus 2022, tempat menyesuaikan

Siswa-siswi SMAN 4 Bandung

4.

Kartini Day

Suatu kegiatan acara yang bertujuan untuk memperingati Hari Ibu Kartini dan diramaikan dengan beberapa perlombaan menarik

Agar siswa/i
SMAN 4
Bandung lebih
memahami
makna dari
peringatan hari
Kartini,
meningkatkan
kekompakan
antar siswa
melalui kegiatan
suporteran serta
meningkatkan
kreativitas siswa
dan menjadi
ajang apresiasi
siswa dalam
bidang kesenian

21 April, tempat
menyesuaikan
Online : platform
instagram
Offline : SMAN 4
Bandung

Siswa-siswi SMAN
Negeri 4
Bandung

 


Bagikan ke:

Apa Reaksi Anda?

0


Komentar (0)

Tambah Komentar

Opini Siswa Terbaru
Prestasi Terbaru