Berita

Beranda / Berita

Rabu, 22 Februari 2023 14:53 WIB

22 Februari 2023 Pukul 15.00 WIB Jadi Batas Waktu Finalisasi PDSS untuk Seleksi Masuk PTN

 Schoolmedia News Jakarta ---- Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberikan kesempatan bagi sekolah selama 2x24 jam untuk menyelesaikan proses Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS) dalam Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) pada Seleksi Nasional Pen...

Baca Lebih Lanjut

Jumat, 13 Januari 2023 09:46 WIB

Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka Mendapat Sambutan Positif Civitas Akademika

Kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) menerima respons positif dari civitas akademika di Universitas Negeri Manado (Unima). Saat berdialog di Kampus Unima, Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim mendengarkan cerita sekaligus masukan dari mahasiswa mengenai program-program MBKM. Dalam dialog ...

Baca Lebih Lanjut

Kamis, 5 Januari 2023 11:23 WIB

Tol Pekanbaru-Bangkinang Diresmikan Untuk Dorong Daya Saing Produk Riau

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Jalan Tol Ruas Pekanbaru-Padang, Seksi Pekanbaru-Bangkinang, Rabu (04/01/2023), di Gerbang Tol Bangkinang, Kabupaten Kampar, Riau. Presiden optimistis keberadaan infrastruktur ini akan menumbuhkan daya saing produk-produk yang ada di Riau.“Kita harapkan...

Baca Lebih Lanjut

Kamis, 5 Januari 2023 11:22 WIB

Komik Masuki Industri Digital, Vokasi UI Ambil Peran Siapkan SDM Unggul

Komik merupakan salah satu karya yang banyak peminatnya, bahkan tanpa kenal batas usia. Dari salah satu platform penyedia manga legal, yakni MANGA Plus, terungkap bahwa Indonesia menempati posisi ketiga terbesar setelah Amerika Serikat dan Thailand (yang mengakses manga di platform tersebut pada 202...

Baca Lebih Lanjut

Selasa, 3 Januari 2023 14:11 WIB

Kemenag Gelar Lomba Barongsai Tradisional

Pemandangan sedikit berbeda tampak hari ini, Senin (2/1/2023), di kantor pusat Kementerian Agama, Jalan MH Thamrin, Jakarta. Di area lobby, terlihat beberapa barongsai beratraksi dengan iringan musik khas Tionghoa yang menambah kemeriahan susana.Tepuk tangan para penonton yang hadir menambah keriuha...

Baca Lebih Lanjut

Selasa, 3 Januari 2023 14:10 WIB

Kabupaten Sumedang Berhasil Turunkan Stunting Hingga 8,27 Persen

Kabupaten Sumedang berhasil menurunkan angka stunting dari 32,27 persen pada tahun 2018 hingga menjadi menjadi 8,27 persen di tahun 2022. Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir mengungkapkan, keberhasilan penurunan stunting secara signifikan tersebut terjadi karena dukungan sistem pemerintah berbasis ...

Baca Lebih Lanjut
Agenda Terbaru
Prestasi Terbaru